You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
 Petugas PPSU Ancol Perbaiki 20 Titik Jalan Berlubang
.
photo doc - Beritajakarta.id

Petugas PPSU Ancol Perbaiki 20 Titik Jalan Berlubang

Petugas Penanganan Prasarana dan Sarana Umum (PPSU) Kelurahan Ancol, Pademangan, Jakarta Utara, telah memperbaiki 20 titik jalan berlubang selama periode Januari-April 2017.

Kami himbau masyarakat ikut melaporkan adanya kerusakan jalan agar bisa segera diperbaiki

Lurah Ancol, Sumpeno mengatakan, kerusakan jalan yang diperbaiki diantaranya, Jl Ancol Barat VII, Jl RE Mardinata dan Jl Ancol Timur.

"Jalan menjadi mudah berlubang akibat adanya genangan dan sering dilintasi kendaraan bertonase berat," ujar Sumpeno, Jumat (19/5).

Dinas Bina Marga Kebut Perbaikan Jalan Rusak

Perbaikan ini, sambung Sumpeno, dilakukan secara manual dengan metode penambalan menggunakan adukan pasir dan semen. Diharapkan, perbaikan ini bisa lebih memberikan rasa aman dan nyaman bagi pengendara.

"Kami himbau masyarakat ikut melaporkan adanya kerusakan jalan agar bisa segera diperbaiki," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Rano Ajak PPSU dan Petugas Gulkarmat Nobar Film

    access_time08-05-2025 remove_red_eye1488 personBudhi Firmansyah Surapati
  2. Legislator Dukung Pembangunan Rusun Rorotan

    access_time10-05-2025 remove_red_eye1062 personFakhrizal Fakhri
  3. Transjabodetabek Rute Vida Bekasi-Cawang Resmi Beroperasi

    access_time15-05-2025 remove_red_eye1012 personDessy Suciati
  4. Suku Baduy Temui Pramono-Rano, Titip Pesan Jaga Alam

    access_time09-05-2025 remove_red_eye887 personDessy Suciati
  5. MRT Jakarta Berkolaborasi dengan Tahilalats Hadirkan ‘MRT Merch Market’

    access_time08-05-2025 remove_red_eye870 personAldi Geri Lumban Tobing

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik